
[SALAH] Video “Tolongin kita” Google Earth Pulau Laki
Beredar sebuah postingan video pada akun TikTok @akusyapaaaa, pada video tersebut memperlihatkan penampilan Google Earth yang terdapat tulisan "Tolongin Kita" di Pulau Laku yang merupakan lokasi jatuhnya pesawat Sriwijaya Air
Sos pulau laki
Sinyal SOS
Pulau Laki
Tanda SOS
pulau laki
tolongin kita
FAKTANYA, selain karena ELT (Emergency Locator Transmitter) Sriwijaya Air SJ182 TIDAK memancarkan sinyal, tulisan tersebut bisa ditambahkan menggunakan fitur anotasi (annotation) di Google Earth for Desktop.
(1) firstdraftnews.org: “Berita palsu. Ini rumit.” http://bit.ly/2MxVN7S (Google Translate), http://bit.ly/2rhTadC.
(2) google.com: “Menganotasi Desktop Google Earth” http://bit.ly/2XW0RGr (Google Translate), https://archive.md/jl9jz (arsip cadangan).
(3) detik.com: “Basarnas: ELT Sriwijaya Air SJ182 yang Jatuh Tak Pancarkan Sinyal” https://bit.ly/3p3u661 / https://archive.md/pB7nJ (arsip cadangan).
(4) kontan.co.id: “Bupati Kepulauan Seribu: Pesawat Sriwijaya Air jatuh di sekitar Pulau Laki” http://bit.ly/3o0KoLB / https://archive.md/HD5DS (arsip cadangan).
(5) aopa.org: “TRANSMITTER LOKATOR DARURAT (ELT)” http://bit.ly/3nZ3yBB / https://archive.md/cuI6H (arsip cadangan).
Publish date : 2021-01-20
Hal Menarik Lainnya...

:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/5160547/original/018107400_1741833107-cek_fakta_tirta.jpg)