[KLARIFIKASI] "Ratusan Pekerja Pertamina RU II Dumai Tolak Akuisisi Pertagas"

"Salut buat Serikat Pekerja Pertamina yang berani menolak kebijakan Pemerintah.

Sekitar 300 Serikat Pekerja Pertamina RU II Dumai dibawah FSPPB (Federasi Serikat Pekerja Pertamina Bersatu) menggelar aksi demo di Gate I Kilang Pertamina Jalan Putri Tujuh Dumai, Rabu (18/7/2018).

Serikat pekerja menolak adanya akuisisi Pertamina Gas (Pertagas) oleh Perusahaan Gas Negara (PGN).

Pertagas sahamnya 100 persen milik Pertamina artinya milik rakyat Indonesia. Sementara PGN sebagian sahamnya milik Asing."

Memang benar terjadi aksi penyampaian pendapat karyawan Pertamina di Dumai dan beberapa daerah lainnya, termasuk Jakarta. Selengkapnya di bagian PENJELASAN dan REFERENSI.

https://www.facebook.com/groups/fafhh/permalink/696296524036219/

https://www.youtube.com/watch?v=hAjtc67-b8E

https://earth.google.com/web/@0,-0.10350988,0a,22251752.77375655d,35y,0h,0t,0r/data=CgAiGgoWcndaY2M3MlVodXRLYkZCcFRaaHhWZxAC

https://www.youtube.com/watch?v=H3uz2hUwO7A

https://www.google.com/maps/@-6.1806514,106.8255288,3a,75y,161.93h,98.91t/data=!3m6!1e1!3m4!1sFLAqgpwtCs26ktQFa2RC2A!2e0!7i13312!8i6656

https://katadata.co.id/berita/2018/07/19/pertamina-klaim-rencana-pelepasan-aset-untuk-tingkatkan-bisnis

https://tirto.id/simpang-siur-surat-menteri-bumn-soal-penjualan-aset-pertamina-cPt5

Publish date : 2018-07-21